244 Persentase Rumah Tangga Yang Menempati Hunian Dengan Akses Sampah Yang Terkelola Dengan Baik di Perkotaan Kabupaten Tanah Bumbu

Bagikan    
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Deskripsi

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang mempunyai tugas membantu Bupati dalam melaksanakan urusan pemerintahan dan tugas pembantuan di bidang pekerjaan umum dan penataan ruang.

Deskripsi Indikator

Berdasarkan UU No 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah, Pengelolaan sampah adalah kegiatan yang sistematis, menyeluruh, dan berkesinambungan yang meliputi pengurangan dan penanganan sampah. Layanan angkutan persampahan berdasarkan Perda Kab. Tanah Bumbu No 5 Tahun 2017 terdapat pembagian kewenangan antara pengelolaan sampah dalam hal ini penanganan dan pengurangan antara pemerintah daerah dan masing-masing penanggung jawab kawasan (desa, RT, area wisata dsb). Menindaklanjuti perda tersebut agar pengelolaan sampah bisa terpadu di masing-masing area khususnya desa/ kelurahan dan terintegrasi dengan layanan angkutan DLH, melalui Surat Bupati No.B/658.1/5857/DLH-PSLB3.1.Bup/X/2021 Tentang Pengelolaan Sampah Desa, Instruksi Bupati No. B/658.1/2432/DLH-PSLB3.1.Bup/IV/2022 Tentang Pengelolaan Sampah Desa.


Grafik Capaian Indikator
Tabel Capaian Indikator
Tahun 2021
Jumlah Rumah Tangga di Perkotaan (RT) 55988
Jumlah Rumah Tangga di Perkotaan Yang Memiliki Rumah Dengan Akses Sampah Yang Terkelola Dengan Baik (RT) 48057
Persentase Rumah Tangga di Perkotaan Yang Memiliki Rumah Dengan Akses Sampah Yang Terkelola Dengan Baik 85.83 %

Tabel Metadata Indikator
Indikator Persentase Rumah Tangga Yang Menempati Hunian Dengan Akses Sampah Yang Terkelola Dengan Baik di Perkotaan Kabupaten Tanah Bumbu
Satuan Persen (%)
Tahun 2021
Penyelenggara (SKPD) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Penanggung Jawab -
Jabatan Penanggung Jawab Kepala Bidang
Frekuensi Penyelenggaraan Tahunan
Metode Pengumpulan Data Kualitatif
Variabel Utama Akses Sampah, Rumah Tangga di Perkotaan
Cakupan Wilayah Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan
Petugas Pengumpul Data Staf
Apakah dapat diakses umum? publik
Pembaruan Terakhir Selasa, 30 Januari 2024 Jam 13:35:47